Apa Itu Milium ?
TUMOR JINAK - Milium merupakan jenis kista-kista kecil, berupa lesi putih dan keras, dan ukurannya sebesar ujung jarum pentul hingga 1-2 mm. Terdapat pada wajah bagian atas dan skrotum. Penanganan Milium dilakuka n dengan tindakan medis yang dikenal dengan elektrodesikasi, atau dindingnya disayat dengan pisau, kemudian isinya ditarik dengan ekstraktor komedi.
0 Response to "Apa Itu Milium ?"
Post a Comment